Saturday, 10 March 2012
0
komentar
Pada
kesempatan kali ini, MasDeitha membahas tentang cara menginstal windows lewat
Flasdist. Mungkin kalian yang memiliki laptop tidak kebingungan buat menginstal
ulang windows karena pada laptop dilengkapi CD room, tapi kalian yang yang punya
netbook dan tidak mempunyai CD atau Dvd Room, akan merasa kebingungan.gimana
yah caranya?
Jangan
khawatir teman-teman, MasDeitha kasih solusinya dengan cara menggunakan flashdisk
untuk menginstal windowsnya. Untuk dapat menginstal windows dari flashdisk
teman-teman memerlukan software yang
namanya WinToFlash.
Tau kah teman-teman apa WintoFlash itu?
WintoFlash adalah sebuah perangkat lunak untuk
transfer Windows XP, Windows 2003, Windows Vista, Windows 2008, Windows 7 setup
Anda dari CD atau DVD ke USB dalam beberapa klik mouse. Kemudian Anda dapat
menginstal Windows Anda dari USB pen, HDD, USB flash drive atau FlashDIsk dll
untuk komputer atau netbook.
Ada
beberapa Fitur-fitur yang terdapat pada WinToFlash yaitu:
1. Windows XP/2003/Vista/2008/7 to a USB drive transfer
2. WinPE (BartPE based on Windows XP/2003, WinPE based on Windows Vists/2008/7 and so on) to a USB drive transfer
3. USB media erasing full or quick
4. Create a USB drive with emergency bootloader for Windows XP/2003
5. MS-DOS to a USB drive transfer
6. Create a USB drive with Windows XP/2003 Recovery Console
7. Support Windows XP / Windows 7 32 dan 64 bit
1. Windows XP/2003/Vista/2008/7 to a USB drive transfer
2. WinPE (BartPE based on Windows XP/2003, WinPE based on Windows Vists/2008/7 and so on) to a USB drive transfer
3. USB media erasing full or quick
4. Create a USB drive with emergency bootloader for Windows XP/2003
5. MS-DOS to a USB drive transfer
6. Create a USB drive with Windows XP/2003 Recovery Console
7. Support Windows XP / Windows 7 32 dan 64 bit
Install
tapi terlebih dulu di extrak dulu, bagi kalian yang belum punya masternya, Langsung
ajah deh buat yang ingin download WintoFlash klik disini
Semoga
bermanfaat
Artikel Terkait:
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul:
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://masdeitha.blogspot.com/2012/03/menginstal-windows-dari-flashdisk.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5