Monday, 14 May 2012
0
komentar
Pertandingan sepak bola akbar akan di laksanakan sebentar lagi, apa lagi kalo bukan euro 2012 yang akan dilaksanakan di 2 negara. yang berkesempatan menjadi tuan rumah ialah polandia dan ukraina. semua pasang mata akan tertuju. negara-negara belahan eropa akan saling adu kebolehan mengolah kulit bundar. siapakah yang akan jadi juara di euro kali ini? Hemmm tapi ngemeng-ngemeng udah ada yang tau belum jadwal pertandingan euro besok, kalo belum admin masdeitha kasih ulasan jadwal pertandingan euro 2012
Jadwal uero 2012
GRUP A (Polandia, Yunani. Rusia, Rep. Ceko)
Polandia vs Yunani
8 Juni 2012
Jam 23.00 WIB
di Warsaw
Rusia vs Rep Ceko
9 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Wroclaw
Yunani vs Rep Ceko
12 Juni 2012
Jam 23.00 WIB
di Wroclaw
Polandia vs Rusia
13 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Warsaw
Yunani vs Rusia
16 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Warsaw
Rep. Ceko vs Polandia
17 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Wroclaw
GRUP B (Belanda, Denmark, Jerman, Portugal)
Belanda vs Denmark
9 Juni 2012
Jam 23.00 WIB
di Kharkiv
Jerman vs Portugal
10 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Lviv
Denmark vs Portugal
13 Juni 2012
Jam 23.00 WIB
di Lviv
Belanda vs Jerman
14 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Kharkiv
Portugal vs Belanda
17 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Kharkiv
Denmark vs Jerman
18 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Lviv
GRUP C (Spanyol, Italia, Irlandia, Kroasia)
Spanyol vs Italia
10 Juni 2012
Jam 23.00 WIB
di Gdansk
Irlandia vs Kroasia
11 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Poznan
Italia vs Kroasia
14 Juni 2012
Jam 23.00 WIB
di Poznan
Spanyol vs Irlandia
15 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Gdansk
Kroasia vs Spanyol
18 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Gdansk
Italia vs Irlandia
19 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Poznan
GRUP D (Perancis, Inggris, Ukraina, Swedia)
Perancis vs Inggris
11 Juni 2012
Jam 23.00 WIB
di Donetsk
Ukraina vs Swedia
12 Juni 2102
Jam 01.45 WIB
di Kiev
Swedia vs Inggris
15 Juni 2012
Jam 23.00 WIB
di Kiev
Ukraina vs Perancis
16 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Donetsk
Swedia vs Perancis
19 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Kiev
Inggris vs Ukraina
20 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Donetsk
PEREMPAT FINAL
Juara A vs Runner up B
21 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Warsaw
Juara B vs Runner up A
22 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Gdansk
Juara C vs Runner up D
23 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Donetsk
Juara D vs Runner up C
24 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Kiev
SEMIFINAL
..............vs................
27 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Donetsk
..............vs................
28 Juni 2012
Jam 01.45 WIB
di Warsaw
FINAL
..............vs.............
1 Juli 2012
Jam 01.45 WIB
di Kiev
kita nantikan siapa yang akan jadi juaranya... sekian artikel tentang jadwal pertandingan euro 2012 polandia ukraina
" Semoga bermanfaat yah"
Daftar Berita Bola yang lain
Daftar Berita Bola yang lain
- REDKNAPP BANTAH BALE AKAN HENKANG KE BARCELONA
- MESSI SEKARANG TERLIHAT MURUNG
- JELANG JUVE VS AS ROMA
- 5 PERTANDINGAN KONTROVERSI BARCELONA
- MATCH OF THE YEAR INDONESIA VS FC INTER
- BRUNEI MENJADI JUARA DI HASSANAL BOLKIAH TROPHY 2012
- BRUNEI LOLOS KE BABAK FINAL
- INDONESIA VS VIETNAM
" Semoga bermanfaat yah"
Artikel Terkait:
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul:
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://masdeitha.blogspot.com/2012/05/jadwal-pertandingan-euro-2012.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5